Sony Xperia M4 Aqua Dual

Sony Xperia M4 Aqua Dual –  dewasa ini banyak perusahaan smartphone didunia berlomba-lomba merilis smartphone dengan spesifikasi tinggi dan harga yang bersaing. Salah satunya vendor Sony, kini menawarkan HP yang diberi nama Sony Xperia M4 Aqua Dual dengan mengusung spesifikasi tinggi dan harga yang relatife murah.

HP buatan Sony memang tidak kita ragukan lagi, produknya memang berkualitas dan harga yang ditawarkan memang cukup mahal  dibandingkan produk dari vendor local , meskipun demikian Sony tetap menjaga kualitas produk yang dirilis. Salah satunya HP Sony Xperia M4 Aqua Dual dirilis dengan mengusung teknologi jaringan internet super cepat 4G LTE berkecepatan LTE Cat4 150/50 Mbps  yang akan membawa pengguna untuk berlari di dunia internet.

xperia-m4-aqua-dual-8gb-p1

Smarthone Sony Xperia M4 Aqua Dual resmi dirilis pada bulan juni 2015 kemaren, diharapkan Smartphone ini mampu bersaing dalam pergesekan gadget dunia yang semakin memanas. Untuk menyikapi hal tersebut, perusahaan Sony menyematkan kamera utama beresolusi 13 MP dengan fitur terbaiknya, yang akan menjadikan ponsel memiliki kemampuan untuk membidik gambar beresolusi tinggi.

Flash Sale Lazada hemat 99%

xperia-m4-aqua-dual-8gb-p2

Tak hanya mata ponsel saja yang jernih, Sony Xperia M4 Aqua Dual juga dibekali otak yang cerdas dengan menyematkan system operasional Android OS, v5.0.x (Lollipop) cukup tinggi untuk mengelola grafis dengan baik. Didukung juga dengan processor Qualcomm MSM8939 Snapdragon 615, Quad-core 1.5 GHz Cortex-A53 & quad-core 1.0 GHz Cortex-A53 menjadiikan kinerja semakin cepat.

Tak kalah pentingnya lagi, Sony Xperia M4 Aqua Dual dibekali baterai berkapasitas 2400 mAh,cukup untuk menyuplai daya untuk menjalankan spesifikasi yang ditawarkan HP Sony. Pastinya spesifikasi tinggi yang ditawarkan tidak hanya itu saja, masih banyak spesifikasi tinggi yang ditawarkan hp ini. Kali ini kami situs Harga HP Murah akan mereview Spesifikasi dan Harga Sony sebagai berikut.

Spesifikasi Sony Xperia M4 Aqua Dual

Desain dan Layar

HP Sony Xperia M4 Aqua Dual dirilis pada bulan Mar 2015 kemaren dengan tipe CandyBar memiliki dimensi  145.5 x 72.6 x 7.3 mm sehingga memiliki berat 135 g. tergolong ringan sehingga nyaman pada genggaman. Hp pintar ini dirilis dengan beberapa varian warna yaitu Black, White, Coral, Silver menjadikan pengguna mampu memilih smartphone dengan warna favoritnya.

Hp Sony Xperia M4 Aqua Dual dirilis dengan menggunakan bentang layar berukuran 5.0 inches,  memiliki resolusi 720 x 1280 pixels sehingga memiliki kepadatan layar hingga ~294 ppi pixel density, cukup besar sehingga nyaman digunakan kegiatan sehari-hari seperti nonton filem dan bermain game.

Selain itu, juga dibekali panel layar Jenis layar IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors yang akan menjadikan warna layar semakin cerah dan jernih. Tak hanya itu, HP Sony Xperia M4 Aqua Dual juga dibekali fitur tambahan yaitu IP68 certified, dust and water proof up to 1.5 meter and 30 minutes,  Multitouch up to 4 fingers, menjadikan ponsel memiliki kemampuan tahan air hingga kedalaman 1,5 meter. Dan fitur Scratch-resistant glass memungkinkan HP Sony terlindung dari berbagai macam goresan layar.

Konektivitas

Sama seperti smartphone lainnya yang dibanderol dengan harga diatas 2 juta, pastinya sudah mengusung teknologi jaringan internet super cepat 4G LTE. Begitu juga Sony Xperia M4 Aqua Dual juga dibekali teknologi jaringan internet super cepat agar pengguna mampu menjelajah dunia internet dengan kecepatan yang powerfull.

Adapun kecepatan 4G LTE yang digunakan adalah LTE 800 / 850 / 900 / 1800 / 1900 / 2100 / 2600, LTE Cat4 150/50 Mbps menjadikan pengguna mampu melakukan kegiatan sehari-hari seperti kegiatan uploading, downloading, streaming dengan kecepatan yang powerfull.selain itu, Sony juga dibekali teknologi jaringan 3G berkecepatan HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100HSPA 42.2/5.76 Mbps, EDGe, GPRS menjadikan pengguna mampu menjelajah dunia internet dimanapun user berada.

Sedangkan untuk komunikasi via SMS dan Telepon, HP Sony Xperia M4 Aqua Dual dibekali teknologi jaringan 2G berkecepatan  GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 –menjadikan pengguna mampu berkomunikasi via SMS dan Telepon dengan lancar. Ponsel ini juga dibekali fitur Dual SIM yaitu  SIM 1 & SIM 2 (Nano-SIM, dual stand-by) menjadikan pengguna mampu membedakan SIM pribadi dan SIM Kuota internet.

Lihat juga: Sony Xperia Z4V

Performa

Yang tak kalah pentingnya lagi yaitu, Smartphone Sony Xperia M4 Aqua Dual telah mengusung system operasional Android OS, v5.0.x (Lollipop) yang menjadikan ponsel memiliki kemampuan untuk mengelola grafis dengan baik. Didukung juga dengan processor Qualcomm MSM8939 Snapdragon 615, Quad-core 1.5 GHz Cortex-A53 & quad-core 1.0 GHz Cortex-A53 yang menjadikan ponsel memiliki kemampuan untuk memiliki kinerja yang cepat.

Selain system operasioanl dan processor yang tangguh, Sony Xperia M4 Aqua Dual juga dibekali Ram berkapasitas 2GB sehingga mampu melakukan kegiatan multitasking dengan baik, mampu menjalanka beberapa aplikasi berkapasitas besar secara bersamaan.

Penyimpanan

Didalam jeroan Smartphone Sony Xperia M4 Aqua Dual, juga dibekali ruang penyimpanan yang cukup longgar, dengan bekal memory internal berkapasitas 16GB yang akan menampung semua file serta aplikasi berkapasitas besar didalam ponsel pintar ini. Sedangkan untuk memory eksternal dibekali memory eksternal berkapasitas 32 gb , menjadikan pengguna mampu menyimpan semua file pengguna.

Lihat juga: Sony Xperia C4 Dual

Kamera

HP Sony Xperia M4 Aqua Dual dibekali kamera utama beresolusi 13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face/smile detection, HDR, panorama, Video 1080p@30fps menjadikan ponsel memiliki kemampuan untuk mengambil gambar dengan resolusi yang tinggi.

Sedangkan untuk kamera depan, Sony Xperia M4 Aqua Dual dibekali kamera sekunder beresolusi 5 MP, 720p, memang tergolong kecil tapi sudah bisa digunakan kegiatan sehari-hari seperti video call, skype , smule dan selfie dengan kualitas yang cukup.

Baterai

Selanjutnya, masuk pembahasan pada sektor baterai yang disematkan Smartphone Sony Xperia M4 Aqua Dual, Hp ini dibekali baterai berkapasitas 2400 mAh battery dengan ttipe Non-removable Li-Ion, sehingga mampu bertahan dalam keadaan Siaga  bertahan hingga 493 jam (2G) / 488 jam (3G, sedangkan untuk keadaan Aktif mampu bertahan hingga 12 jam 40 min (2G) / 13 jam 20 min (3G). dan untuk keadaan Music Playback  bertahan hingga 64 jam 40 min.

Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Jaringan 3G HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
Jaringan 4G  LTE 800 / 850 / 900 / 1700 / 1800 / 1900 / 2100 / 2600
Layar 5.0 inches, 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density)
Jenis layar IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Lain-lain – IP68 certified – dust and water proof up to 1.5 meter and 30 minutes

– Multitouch up to 4 fingers

– Scratch-resistant glass

Internal 8 GB, 2GB RAM
Slot microSD, up to 32 GB (dedicated slot)
Kecepatan  HSPA Plus, LTE Cat4 150.8/51.0 Mbps
Wifi Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
O.S. Android OS, v5.0.x (Lollipop)
CPU Qualcomm MSM8939 Snapdragon 615, Quad-core 1.5 GHz Cortex-A53 & quad-core 1.0 GHz Cortex-A53
GPU Adreno 405
Sensor Proximity, Accelerometer, Hall
Kamera belakang 13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face/smile detection, HDR, panorama, Video 1080p@30fps
Kamera depan 5 MP, 720p
GPS Yes, with A-GPS, GLONASS/ BDS
Java No
Fitur lain – ANT+ support

– Active noise cancellation with dedicated mic

– MP4/H.264 player

– MP3/eAAC+/WAV player

– Document viewer

– Photo/video editor

Baterai Non-removable Li-Ion 2400 mAh battery

Siaga 493 jam (2G) / 488 jam (3G)

Aktif 12 jam 40 min (2G) / 13 jam 20 min (3G)

Music Playback 64 jam 40 min

 

Spesifikasi yang ditawarkan Sony Xperia M4 Aqua Dual memang tergolong canggih, tapi didalamnya masih terdapat kelebihan dan kekurangan Sony, kali ini kami akan mereview Spesifikasi dan Harga Sony Xperia M4 Aqua Dual sebagai berikut.

Kelebihan Sony Xperia M4 Aqua Dual

  • Dibekali bentang layar berukuran 5.0 inches, 720 x 1280 pixels (~294 ppi pixel density)
  • Sudah mengusung teknologi jaringan internet super cepata 4G LTE berkecepatan LTE Cat4 150.8/51.0 Mbps
  • Mengusung system operasional  Android OS, v5.0.x (Lollipop)
  • Dibekali processor Qualcomm MSM8939 Snapdragon 615, Quad-core 1.5 GHz Cortex-A53 & quad-core 1.0 GHz Cortex-A53
  • Menggunakan Ram berkapasitas 2 GB
  • Dibekali memory internal berkapasitas 8 GB, dan memory eksternal berkapasitas 200GB
  • Dibekali kamera utama beresolusi 13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face/smile detection, HDR, panorama, Video 1080p@30fps
  • Baterai yang dibekalkan berkapasitas 2400 mAh Battery
  • Dibekali IP68 certified – dust and water proof up to 1.5 meter and 30 minutes

Kekurangan Sony Xperia M4 Aqua Dual

  • Hanya menggunakan teknologi panel layar IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
  • Tidak dibekali sensor Fingerprint
  • Hanya dibekali kamera sekunder beresolusi 5 MP

Harga Sony Xperia M4 Aqua Dual

Sony Xperia M4 Aqua Dual memang merupakan HP lama, meskipun demikian banyak peminat yang nyaman untuk mengoperasikannya, untuk saat ini HP pintar ini dibanderol dengan harga baru Rp 3.210.000, sedangkan untuk harga Bekas saat ini dibanderol dengan harga Rp 2.800.000. bagi pecinta sony, silahkan bisa memiliki smartphone tahan air ini.

Best Seller Lazada
About Author: